Menperin Pastikan Tidak Ada Investor Asing Kabur

Written By Solution Anti Virus on Tuesday, November 13, 2012 | 11:06 AM




Menperin Pastikan Tidak Ada Investor Asing Kabur





Selasa, 13 November 2012 | 10:35 WIB













JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Perindustrian MS Hidayat memastikan belum ada satu pun pengusaha atau investor asing hengkang dari Indonesia ke negara tetangga. Ia mengatakan yang terjadi kini adalah terdapat sejumlah pengusaha sementara menghentikan produksinya.
 
"Belum ada. Mereka untuk sementara menghentikan produksi," kata MS Hidayat di Kantor Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Jakarta, Senin (12/11/2012).


MS Hidayat mengatakan buntut penghentian sementara produksi, membuat ancaman akan adanya pemutusan hubungan kerja (PHK) buruh atau karyawan dari prusahaan-perusahaan yang berhenti produksi itu.


Sebelumnya, diberitakan, Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo), mencatat sudah ada enam perusahaan yang menutup pabriknya akibat sweeping yang diduga dilakukan oleh Serikat Pekerja. Saat ini, 23 asosiasi pengusaha di bawah Apindo juga mengancam untuk lock out atau mogok nasional. (Srihandriatmo Malau)







Editor :


Erlangga Djumena















Anda sedang membaca artikel tentang

Menperin Pastikan Tidak Ada Investor Asing Kabur

Dengan url

http://motorcycleinnovation.blogspot.com/2012/11/menperin-pastikan-tidak-ada-investor.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Menperin Pastikan Tidak Ada Investor Asing Kabur

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Menperin Pastikan Tidak Ada Investor Asing Kabur

sebagai sumbernya

0 komentar:

Post a Comment

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger